Membuat produk varian pada Odoo dapat dilakukan dengan cara memilih produk kemudian melalui tab Attributes & Variants tambahkan Attributes dan Values.
Sebagai contoh sebuah perusahaan industri pakaian menjual produk T-Shirt yang memiliki berbagai macam variasi seperti :
Ukuran : S, M, L, XL, XXL
Warna : Biru, Merah, Putih, Hitam
Sebagai contoh sebuah perusahaan industri pakaian menjual produk T-Shirt yang memiliki berbagai macam variasi seperti :